Jam Layanan Senin - Jumat 08.00 - 15.00 WIB

Selamat Tahun Baru 2020: Refleksi di Tahun Baru

“Detik demi detik berlalu, tahun berganti, lembaran baru dibuka kembali, kebebasan manusia telah menciptakan peristiwa-peristiwa yang menghiasi kehidupannya, dan dari sini manusia merenung, merefleksikan masa lalunya, dan menaruh harapan pada masa yang akan datang” Penghujung akhir tahun tinggal menghitung jam. Satu tahun lagi akan lewat. Tahun yang sarat dengan cerita dan pengalaman itu akan segera berlalu […]

Dinas Dukcapil Gelar Apel Siaga Pilkada 2020

Karyawan-karyawati Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Gunungkidul, dipimpin Kepala Dinas Dukcapil Markus Tri Munarja, SIP, MSi, hari ini, Jumat (27/12) menggelar apel siaga Pilkada 2020. Apel siaga digelar sekaligus untuk mengecek kesiapan jajaran Dinas Dukcapil Kabupaten Gunungkidul dalam rangka persiapan pelaksanaan Pilkada Serentak 2020 yang akan digelar pada tanggal 23 September 2020. Dalam sambutannya, […]

Penyerahan Penghargaan Bagi Pegawai Teladan Dukcapil

Dalam rangka meningkatkan kinerja aparatur yang merupakan salah satu faktor keberhasilan penerapan nilai-nilai budaya pemerintahan, pada hari ini, Jumat (27/12) di halaman kantor Dinas Dukcapil Gunungkidul dilakukan penyerahan penghargaan bagi pegawai teladan di lingkungan Dinas Dukcapil Gunungkidul. Penetapan pegawai teladan tersebut berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas Dukcapil No 39/KPTS/2019 tentang Pegawai Teladan Dinas Kependudukan dan Pencatatan […]

Tes Kompetensi Bidang (TKB) Calon Tenaga Harian Lepas (THL)

Bertempat di Aula Gisa Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Gunungkidul, hari ini, Kamis (26/12), dilaksanakan tes kompetensi bidang (TKB) calon Tenaga Harian Lepas (THL) untuk Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Gunungkidul. Formasi yang dibutuhkan antara lain 1 (satu) orang Pengadministrasi Kependudukan dan 1 (satu) orang Pengelola Sistem Informasi yang nantinya mereka akan bertugas di Seksi […]

Penandatangan Kerjasama dengan Pengadilan Negeri Wonosari

Bertempat di Aula Ruang Sidang Garuda Pengadilan Negeri Wonosari, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil melaksanakan penandatangan kerjasama dengan Pengadilan Negeri Wonosari, bersamaan dengan Grand Launching  Aplikasi Sistem Informasi virtual Pengadilan Negeri Wonosari (SIVINA), Senin, (16/12). ‌Kerjasama tersebut mengenai pelayanan kepada masyarakat untuk mewujudkan tertib administrasi kependudukan sehingga akan mempercepat layanan dalam proses perubahan elemen dan […]

Rakor Lintas Instansi Persiapan Perekaman KTP-el

Dalam rangka mensukseskan Pilkada Kabupaten Gunungkidul yang akan diselenggarakan pada tanggal 23 September 2020, Dinas Dukcapil Kabupaten Gunungkidul terus mensosialisasikan kepada masyarakat untuk segera melakukan perekaman KTP-el. Dinas Dukcapil juga melakukan perekaman KTP-el keliling terutama ke SMA/SMK sederajat di wilayah Gunungkidul. Untuk itu, pada hari ini, Selasa (10/12) bertempat di Aula Gisa Dinas Dukcapil Gunungkidul […]

Ada Uneg-Uneg? LAPOR!

Dalam rangka mencapai visi dalam good governance maka sistem pengelolaan pengaduan pelayanan publik diintegrasikan dalam satu pintu. Tujuannya, masyarakat memiliki satu saluran pengaduan secara Nasional. Untuk itu Pemerintah Republik Indonesia membentuk Sistem Pengelolaan Pengaduan Pelayanan Publik Nasional (SP4N) – Layanan Aspirasi dan Pengaduan Online Rakyat (LAPOR!) adalah layanan penyampaian semua aspirasi dan pengaduan masyarakat Indonesia melalui beberapa […]

Himbauan Perekaman KTP-el

Dalam rangka mensukseskan Pilkada Serentak Tahun 2020, yang akan dilaksanakan pada tanggal 23 September 2020, maka penduduk yang belum melakukan perekaman KTP-el untuk segera melakukan perekaman KTP-el. Perekaman KTP-el dapat dilakukan di kantor kecamatan dengan membawa persyaratan yang dibutuhkan. Adapun persyaratan dalam pembuatan KTP-el sesuai dengan Peraturan Presiden No 96 Tahun 2018 tentang Persyaratan dan […]

Dinas Dukcapil Dukung Pilkada 2020 dan Sensus Penduduk 2020

Rapat Koordinasi Nasional Kependudukan dan Pencatatan Sipil II Tahun 2019 yang dilaksanakan pada tanggal 25 – 27 November 2019 di Jakarta,dengan tema “Big Data Kependudukan Wujudkan Indonesia Maju”, menghasilkan beberapa rumusan, salah satunya adalah memberikan dukungan terhadap penyelenggaraan Pilkada 2020 dan Sensus Penduduk 2020 Dukungan kependudukan dan pencatatan sipil terhadap pelaksanaan Sensus Penduduk Tahun 2020 Dalam rangka mensukseskan […]

Penguatan Komitmen dalam Bisnis Proses Adminduk melalui Dukcapil Go Digital

Rapat Koordinasi Nasional Kependudukan dan Pencatatan Sipil II Tahun 2019 yang dilaksanakan pada tanggal 25 – 27 November 2019 di Jakarta,dengan tema “Big Data Kependudukan Wujudkan Indonesia Maju”, menghasilkan beberapa rumusan, salah satunya adalah penguatan komitmen dalam bisnis proses adminduk melalui Dukcapil Go Digital. Guna mewujudkan hal tersebut, Ditjen Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kementrian Dalam Negeri melalui Dinas […]

Ikuti Sosmed Kami

logo dukcapil

Jl. Ksatriyan No.36, Wonosari, Gunungkidul, D.I. Yogyakarta

Sen – Jum: 8:00 – 15:00

Tentang Dukcapil Gunungkidul

Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil adalah unsur pelaksana Pemerintah Daerah di Bidang Kependudukan dan Pencatatan Sipil. 

Dukcapil Gunungkidul

Urus Dhewe,
Gampang,
Ora Mbayar!

Duckapil Gunungkidul - MKD © 2023