Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Gunungkidul menyelenggarakan kegiatan sosialisasi internal terkait penanganan gratifikasi, tindak pidana korupsi, dan benturan kepentingan. Acara ini berlangsung di Rumah Makan Sekar Kusuma, Wonosari, dan dihadiri oleh seluruh pegawai Dinas Dukcapil Gunungkidul.
Pada hari Rabu, 17 Juli 2024, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Kabupaten Gunungkidul menyelenggarakan Rapat Sosialisasi dan Koordinasi Pelayanan Penerbitan Kartu Identitas Anak (KIA) dan Kartu Tanda Penduduk Elektronik (KTP-el) bagi peserta didik Sekolah Luar Biasa (SLB) se-Kabupaten Gunungkidul. Kegiatan ini berlangsung di Ruang GISA Dinas Dukcapil Gunungkidul dan dihadiri oleh para Kepala SLB […]
Dalam upaya mewujudkan tertib administrasi kependudukan yang efisien dan berkualitas, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Kabupaten Gunungkidul menggelar Rapat Koordinasi pada hari Selasa, 5 Maret 2024, di Aula Gisa Dukcapil Gunungkidul. Acara ini dihadiri oleh Kepala Bidang Pelayanan Pencatatan Sipil, Analis Kebijakan Muda Seksi Perkawinan dan Perceraian, dan Perubahan Status Anak dan Pewarganegaraan, serta […]